Pembuatan Tong Sampah Lingkungan dari Bahan Daur Ulang di Desa Kampung Kreatif Sugih Waras, Talang Jambe Kota Palembang Melalui Nilai Guna Arsitektur
Abstract
Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan oleh tim akademisi Program Studi Arsitektur dengan fokus pada pembuatan tong sampah lingkungan dari bahan daur ulang di Desa Kampung Kreatif Sugih Waras, Talang Jambe, Kota Palembang. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pengelolaan sampah, sekaligus memperkenalkan penerapan prinsip nilai guna arsitektur dalam desain fasilitas lingkungan. Permasalahan utama yang dihadapi masyarakat adalah rendahnya fasilitas pengelolaan sampah dan minimnya kesadaran terkait pemilahan sampah. Melalui pendekatan partisipatif, kegiatan ini melibatkan masyarakat dalam proses pengumpulan bahan bekas, perancangan bentuk tong sampah, hingga pengecatan dan penempatan di titik strategis desa. Penerapan prinsip nilai guna arsitektur—fungsi, kenyamanan, keamanan, dan keberlanjutan—menjadi dasar dalam pembuatan tong sampah. Hasil kegiatan menunjukkan meningkatnya keterampilan masyarakat dalam mengolah bahan daur ulang, bertambahnya fasilitas kebersihan di lingkungan desa, serta bertambahnya pemahaman mengenai desain utilitas publik berbasis arsitektur.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ajrina, F. I., Putri, H. T., & Maryati, S. (2020). Kinerja pengelolaan sampah kota Bandar Lampung berdasarkan sudut pandang pemerintah. Journal of Planning and Policy Development. Https://Repo. Itera. Ac. Id/Assets/File_upload/SB2009100065/22116092_20_163632. Pdf.
Arpandi, A., & Aminah, S. (2023). Efektivitas Pengelolaan Sampah Pada Tempat Pembuangan Akhir (Tpa) Batu Merah Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 2(11), 4750–4755.
Ching, F. D. K. (2023). Architecture: Form, space, and order. John Wiley & Sons.
Dewanti, M., Purnomo, E. P., & Salsabila, L. (2020). Analisa efektifitas bank sampah sebagai alternatif pengelolaan sampah dalam mencapai smart city di kabupaten kulon progo. Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 5(1), 21–29.
Emilson, N. H., Okpirianty, R., Kasra, H., Ardha, D. J., Herudiansyah, G., Rani, F. H., & Qosim, S. (2023). Kebijakan Pengelolaan Sampah Bernilai Ekonomi di Desa Tanjung Atap Barat Ogan Ilir. Berdikari: Jurnal Inovasi Dan Penerapan Ipteks, 11(1).
Hanadya, D., Auliana, N. U., & Ujang, U. (2022). Pengelolaan Wisata Berbasis Kearifan Lokal di Kampung Kreatif Kelurahan Sugih Waras Kecamatan Talang Jambe, Kota Palembang. Cakrawala: Jurnal Pengabdian Masyarakat Global, 1(4), 28–34.
Hardi, S., Tambunan, J. D. A., Hasibuan, A., & others. (2020). Influence of Static VAR Compensator Application for Improving Power Quality in Distribution Lines Supplied Industry. IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 1003(1), 12136.
Hasibuan, A., Ardan, M. A., Rosyada, A., Azzahro, H. H., Amalia, S., Putri, M. M., Sayuti, M., Siregar, W. V., & others. (2023). Sosialisasi Pengolahan Sampah Rumah Tangga Sebagai Upaya Membangun Kesadaran Kebersihan di Pantai Wisata Bantayan, Kecamatan Seunuddon, Kabupaten Aceh Utara. Mejuajua: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 2(3), 1–6.
Hasibuan, A., Asran, A., Sembiring, R. R., Isa, M., Yusoff, M. I., & Rahim, S. R. A. (2021). Design Of Investment Detection In Fish Cultivation Uno Arduino Based. Andalasian International Journal of Applied Science, Engineering and Technology, 1(1), 10–20.
Hasibuan, A., Daud, M., Andria, R., Nrartha, I. M. A., Sayuti, M., & Lukman, F. S. (2023). Design of Ammonia Gas Detection and Control Devices in Chicken Farms Based on Arduino Uno. MOTIVECTION: Journal of Mechanical, Electrical and Industrial Engineering, 5(3), 485–500.
Hasibuan, A., Kurniawan, R., Isa, M., & Mursalin, M. (2021). Economic Dispatch Analysis Using Equal Incremental Cost Method with Linear Regression Approach. Journal of Renewable Energy, Electrical, and Computer Engineering, 1(1), 16–22.
Hasibuan, A., Sayuti, M., Siregar, W. V., Daud, M., Hidayatullah, F., & Fahroji, R. (n.d.). Analysis of Selection of Wind Turbine as a Source Of Additional Electricity in the Tourism Area Banyak Island, Indonesia. Doi, 10, 633–645.
Hasibuan, A., Sayuti, M., Siregar, W. V., Hidayatullah, F., Kurniawan, R., & Fahroji, R. (2023). Optimizing Renewable Energy Potential for Tourism in Banyak Area, Aceh Singkil, Indonesia, Using Analytical Hierarchy Process as Alternative Energy. 2023 2nd International Conference on Computer System, Information Technology, and Electrical Engineering (COSITE), 19–24.
Husin, A., Andriani, D. S., & Saputra, A. (2022). Pengembangan Wisata. Bening Media Publishing.
Maidar, M. K. (2024). Refleksi momentum Hari Peduli Sampah Nasional. Kesehatan Dan Keolahragaan Dalam Menyongsong Indonesia Emas, 2045, 95.
Nrartha, I. M. A., Saputra, A. S. Y., Supriono, S., Hasibuan, A., Sayuti, M., & Al-Ani, W. K. A. (2022). Arduino Mega Based System Design for Sequence and Phase Difference Detection of Three-Phase Systems. Journal of Renewable Energy, Electrical, and Computer Engineering, 2(1), 31–37.
Sanatra, D., Hardi, S., & Hasibuan, A. (2022). Strategi Peningkatan Efisiensi Penggunaan Energi Listrik Melalui Sikap Pelaku Di Politeknik Tanjung Balai. RELE (Rekayasa Elektrikal Dan Energi): Jurnal Teknik Elektro, 4(2), 116–121.
Santoso, S. B., Margowati, S., Dyah, K., Pujiyanti, U., Pudyawati, P. E., & Prihatiningtyas, S. (2021). Pengelolaan sampah anorganik sebagai upaya pemberdayaan nasabah bank sampah. Community Empowerment, 6(1), 18–23.
Sari, C. F., Hendra, A., Andriani, D., Olivia, S., & Saputra, E. (2026). Penerapan desain signage di Kampung Kreatif Sugih Waras, Talang Jambe, Kota Palembang melalui rancang arsitektur. Jurnal Pengabdian Lampoh Inovasi, 1(1), 9–19.
Wance, M. (2022). Kualitas Pelayanan Pengelolaan Sampah Masyarakat Di Kota Ambon. Jurnal Multidisiplin Madani, 2(2), 587–598.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2026 Inas Widada Annura, Deni Deni, Atthaillah Atthaillah, Muhammad Iqbal











