Pendayagunaan dan Pengembangan Potensi UMKM Desa Batuphat Timur Kecamatan Muara Satu Kota Lhokseumawe

Saharuddin Saharuddin, Khairil Anwar, Yanita Yanita, Yurina Yurina, Yusniar Yusniar

Abstract


Pembangunan masyarakat merupakan tanggung jawab bersama. Setiap individu, kelompok, institusi pemerintah maupun swasta dapat saling  bersinergi untuk melaksanakan tanggung jawab pembangunan tersebut.  Oleh karena itu, pembangunan masyarakat harus dilakukan secara  berkelanjutan dengan perencanaan program yang terstruktur dan  melibatkan banyak pihak sesuai dengan wewenang dan kompetensinya. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu metode kualitatif sebagai langkah untuk menggali informasi lebih mendalam, salah satu alasan menggunakan pendekatan kualitatif adalah metode ini dapat digunakan untuk menemukan dan memahami apa yang tersembunyi dibalik fenomena yang kadang kala merupakan sesuatu yang sulit untuk dipahami secara memuaskan. Guna mewujudkan tangggung jawab pembangunan dan semangat ingin mengabdi kepada masyarakat, maka dilakukanlah kegiatan pengabdian ini dengan mengusung tema “Pendayagunaan dan Pengembangan Potensi UMKM Desa Batuphat Timur Kecamatan Muara Satu Kota Lhokseumawe”. Pendayagunaan potensi desa Batuphat Timur kecamatan Muara Satu ini dituangkan dalam program, yaitu; mengadakan sosialiasasi agar desa memberikan bantuan modal, mengembangkan jejaring pemasaran melalui ide dan implementasi manajemen bauran pemasaran. Berdasarkan hasil evaluasi yang telah dilakukan, masyarakat warga desa Batuphat Timur kecamatan Muara Satu kota Lhokseumawe merasakan sangat terbantu dengan adanya program pengabdian ini.


Keywords


pendayagunaan; ekonomi; UMKM;

Full Text:

PDF

References


Apriansyah, R., Hasibuan, A., Fahmi, B. L., Munawaroh, N. L., Silvia, S., Nurfadila, N., Nate, T. T., Sayuti, M., & Mursalin, M. (2023). Sosialisasi Pemberdayaan kaum Perempuan Sebagai Upaya Penghasilan Tambahan dari Hasil Panen Nelayan di Bantayan, Kecamatan Seunuddon, Kabupaten Aceh Utara. Jurnal Solusi Masyarakat Dikara, 3(1), 39–43.

Ariani, A., & Utomo, M. N. (2017). Kajian strategi pengembangan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di kota tarakan. Jurnal Organisasi Dan Manajemen, 13(2), 99–118.

Arisandi, Y. T., & others. (2018). Efektivitas penerapan e-commerce dalam perkembangan usaha kecil menengah di sentra industri sandal dan sepatu Wedoro Kabupaten Sidoarjo. Universitas Airlangga.

DISKOP&UKMACEH. (2022). Data UMKM. https://datakumkm.acehprov.go.id/index.php/umkm

Furna, P. Z. (2022a). Angka Kemiskinan di Lhokseumawe Meningkat Capai 11.16 Persen. Aceh Journal National Network. https://www.ajnn.net/news/angka-kemiskinan-di-lhokseumawe-meningkat-capai-11-16-persen/index.html

Furna, P. Z. (2022b). Pengangguran di Lhokseumawe Capai 10.804 Jiwa, Didominasi Tamatan SMA. Aceh Journal National Network. https://www.ajnn.net/news/pengangguran-di-lhokseumawe-capai-10-804-jiwa-didominasi-tamatan-sma/index.html

Hasibuan, A., Ardan, M. A., Rosyada, A., Azzahro, H. H., Amalia, S., Putri, M. M., Sayuti, M., Siregar, W. V., & others. (2023). Sosialisasi Pengolahan Sampah Rumah Tangga Sebagai Upaya Membangun Kesadaran Kebersihan di Pantai Wisata Bantayan, Kecamatan Seunuddon, Kabupaten Aceh Utara. Mejuajua: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 2(3), 1–6.

Hasibuan, A., Setiawan, A., Daud, M., Siregar, W. V., Baidhawi, B., Hendrival, H., Kurniawan, R., & Safina, P. A. (2022). Peningkatan Kualitas Pembelajaran Melalui Variasi Pembelajaran Online di Kabupaten Aceh Singkil. Jurnal Solusi Masyarakat Dikara, 2(2), 62–67.

Hasibuan, A., Siregar, W. V., & Riskina, S. (2022). Sekelumit Keberagaman Lhokseumawe dan Aceh Utara. Pelataran Sastra Kaliwungu.

Lumbanraja, P., Lubis, A. N., & Salim, S. R. A. (2017). Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Kerajinan Menjahit dan Bordir Di Kecamatan Medan Area Kota Medan. ABDIMAS TALENTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 41–47.

Mukhtar, P. D., & Pd, M. (2013). Metode praktis penelitian deskriptif kualitatif. Jakarta: GP Press Group.

Murdani, M., & Hadromi, H. (2019). Pengembangan ekonomi masyarakat melalui pemberdayaan usaha mikro kecil dan menengah (studi di kelurahan kandri kecamatan gunungpati kota semarang). Jurnal Abdimas, 23(2), 152–157.

Nizar, M., & Mashuri, M. (2018). Pengembangan potensi lokal melalui pemberdayaan lingkungan dan umkm pada masyarakat pesisir. Soeropati: Journal of Community Service, 1(1), 41–56.

Rakanita, A. M. (2019). Pemanfaatan E-Commerce Dalam Meningkatkan Daya Saing Umkm Di Desa Karangsari Kecamatan Karangtengah Kabupaten Demak. Journal EKBIS, 20(2), 1280–1289.

Saktiono, H. (2023). Provinsi Mana yang Memiliki Jumlah UMKM Terbanyak di Indonesia? SuaraUMKM,. https://suaraumkm.com/2023/03/07/provinsi-mana-yang-memiliki-jumlah-umkm-terbanyak-di-indonesia/

Satria, D. I., & Hilmi, H. (2021). Penerapan Aplikasi Akuntansi Dalam Pemberdayaan Bumdes Di Gampong Blang Pulo Kecamatan Muara Satu Kota Lhokseumawe. COMSEP: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 113–119.

Sudrajat, D., & Moha, I. (2019). Ragam Penelitian Kualitatif.

Suyatno, S., & Suryani, D. A. (2022). Pengembangan Potensi UMKM Berbasis lokal dalam Mendorong Perekonomian di Desa Girikerto. Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis, 9(2), 108–118.

Utomo, C., Suryani, A., Ahmad, I. S., & others. (2023). Peningkatan Pendapatan UMKM di Kabupaten Lumajang melalui Pendampingan Kemasan dan Pemasaran Produk. Sewagati, 7(3), 297–305.

Wahyuni, D., Putri, R. W., Sovia, R. F., Yendri, I. P., Putra, R. B., & others. (2022). Strategi Kreatif Dalam Mendukung Pengelolaan Tambak Ikan Di Danau Maninjau Dimasa Covid-19. KONTAN: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Bisnis, 1(1).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Saharuddin, Khairil Anwar, Yanita, Yurina, Yusniar